Posts Tagged ‘man’

Jenis jaringan ini di bagi menjadi,

1.Local Area Network (LAN)

Jaringan ini disebut sebagai jarinagn area lokal ,yaitu jaringan yang terbatas untuk area kecil,seperti pada lingkungan perkantoran di sebuah gedung,sekolah atau kampus.Dalam jaringan LAN terdapat satu komputer yang biasanya dijadikan file server.Fungsinya adalah untuk memberikan layanan perangkat lunak (software),mengatur aktivas jaringan dan menyimpan file.Selain adanya komputer server,ada pula komputer lain yang terhubung dalam jaringan (Network) yang disebut dengan Workstation (client).Pada umumnya teknologi jaringan LAN menggunakan media kabel untuk menghubungkan komputer-komputer yang digunakan. (lebih…)